• Minggu, 24 September 2023

Reaksi Ganjar Pranowo Usai Indonesia Dicoret FIFA dari Tuan Rumah Piala Dunia U20: Ini Bukan Kiamat

- Kamis, 30 Maret 2023 | 16:13 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo memberikan reaksi setelah Indonesia dicoret FIFA dari tuan rumah Piala Dunia U20. (Instagram.com/@ganjar_pranowo)
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo memberikan reaksi setelah Indonesia dicoret FIFA dari tuan rumah Piala Dunia U20. (Instagram.com/@ganjar_pranowo)

Ganjar berharap ada keputusan terbaik pada akhir 2023 terkait hal ini.

Baca Juga: Ganjar Pranowo 'Pupuskan' Harapan Timnas Indonesia U20, Hokky Caraka: Batu Lompatan Kita Dihancurin Bapak

Imbas dari keputusan FIFA, Indonesia terancam sanksi yang di antaranya bisa mematikan persepakbolaan nasional.

"Mudah-mudahan November 2023 ada keputusan yang baik untuk kita semua," terangnya.

Ganjar juga menyampaikan pesan kepada para pemain Timnas Indonesia U20.

Baca Juga: Indonesia Dicoret FIFA dari Tuan Rumah Piala Dunia U20, Erick Thohir: Kita Harus Tegar

Diketahui, salah satu penggawa Timnas U20, Hokky Caraka mengungkapkan kekecewaannya pada Ganjar Pranowo di kolom komentar Instagram.

Hokky menyebut Ganjar telah menghancurkan batu lompatan para atlet sepak bola di Timnas U20 Indonesia.

"Ini bukan kiamat, harus terus berlatih dan membangun persepakbolaan Indonesia dengan serius dan utuh karena banyak ajang yang bisa disiapkan dengan baik," pungkas Ganjar Pranowo soal Indonesia yang batal jadi tuan rumah Piala Dunia U20.***

Halaman:

Editor: Yuda Alexander

Sumber: Antara

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Perhatian, Warga Jakarta Harus Cetak Kartu Identitas Ini

Kamis, 21 September 2023 | 10:15 WIB

Opini: Beda antara NASA dengan Badan Ruang Angkasa Rusia

Kamis, 21 September 2023 | 10:02 WIB

Opini: Polisi Memburu "Escobar Indonesia"

Senin, 18 September 2023 | 14:21 WIB
X